Cara Mengatasi EROR Saat Install Metasploit Di Termux

Oke Kali ini saya akan share Cara Mengatasi EROR Saat Install Metasploit.
Kayanya lagi viral ya pada saat install banyak yang EROR padahal dah kena paket banyak :v
Ya kali ini ane share supaya tidak ada yang EROR lagi pada saat penginstallan.

Sebelumnya saya sudah shere cara menginstall metasploit di termux, Bagi yang belum baca silahkan klik linknya DISINI

Langsung saja ke tutorial nya :

Cara Mengatasi EROR Saat Install Metasploit.

1. Pertama kalian buka direktori/file metaploitnya, Caranya :

$ cd metasploit-framework
$ ls

2. Selanjutnya kalian jalankan toolsnya, Caranya : 

$ ./msfconsole

3. Nah biasanya banyak yang EROR disini, Kalau EROR kalian ketik perintah di bawah ini : 

$ gem install pkg-config
$ bundle config build,nakogiri --use-system-libraries

4. Selanjutnya kalian update nakogiri nya, Caranya : 

$ bundle update nokogiri

5. Selanjutnya kalian jalankan toolsnya lagi, Caranya : 

$ ./msfconsole

Jika masih gagal juga kalian harus hapus data termux kalian, Lalu lakukan lagi penginstallan ulang.
Oke sekian untuk tutorial kali ini.
==========================================
Tutorial Lain Nya
========================================== 

1. Cara Boot Like & Komen Facebook Di Termux
2. Cara Ddos Attack Dengan Xerxes Di Termux 
3. Deface Webdav Menggunakan Termux 
4. Cara Hack Akun Facebook |100% WORK
5. Cara Install Breacher Di Termux

==========================================
BERANDA
==========================================


 

5 Responses to "Cara Mengatasi EROR Saat Install Metasploit Di Termux"

  1. Itu bener bundle update nokogiri atau bundle update nakogiri, thanks

    ReplyDelete
  2. Saat saya ketik" bundle update nokogiri" kenapa keluar gini ya.. Tolong dibantu mas, saya sudah mentok hehe


    [!] There was an error parsing `Gemfile`:
    [!] There was an error while loading `grpc.gemspec`: cannot load such file -- grpc/version
    Does it try to require a relative path? That's been removed in Ruby 1.9. Bundler cannot continue.

    # from /data/data/com.termux/files/home/metasploit-framework/grpc.gemspec:4
    # -------------------------------------------
    # $LOAD_PATH.push File.expand_path('../src/ruby/lib', __FILE__)
    > require 'grpc/version'
    #
    # -------------------------------------------
    . Bundler cannot continue.

    # from /data/data/com.termux/files/home/metasploit-framework/Gemfile:4
    # -------------------------------------------
    # # spec.add_runtime_dependency '', []
    > gemspec name: 'metasploit-framework'
    #
    # -------------------------------------------

    ReplyDelete
  3. ./msfconsole
    Traceback (most recent call last):
    ruby: no Ruby script found in input (LoadError)
    Gimana dong

    ReplyDelete
  4. ~/metasploit-termux $ ./msfconsole
    ruby: No such file or directory -- /data/data/com.termux/files/home/metasploit-framework/msfconsole (LoadError)

    Kenapa gini ya tolong dong

    ReplyDelete